Jelang Hari Kekayaan Intelektual Sedunia, DJKI lakukan Persiapan DJKI Mengajar dan Jaring RuKI Berkualitas

Jelang Hari Kekayaan Intelektual Sedunia, DJKI lakukan Persiapan DJKI Mengajar dan Jaring RuKI Berkualitas

Banjarmasin, Humas_Info – Dalam rangka Hari Kekayaan Intelektual Seduia ke-22 yang jatuh pada tanggal 26 Mei 2022, Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual (DJKI) menggelar kegiatan Rapat Koordinasi Lanjutan Kegiatan DJKI Mengajar yang dilakukan secara virtual oleh seluruh Kantor Wilayah Kemenkumham di 33 Provinsi pada hari Rabu, (06/04).

Kantor Wilayah Kementerian Hukum

Orientasi CPNS Hari Ke-3, Pimti Pratama Berikan Ilmu dan Wawasan Baru terkait Pemasyarakatan dan Keimigrasian

Orientasi CPNS Hari Ke-3, Pimti Pratama Berikan Ilmu dan Wawasan Baru terkait Pemasyarakatan dan Keimigrasian

Banjarmasin, Humas_Info – Pembekalan bagi CPNS TA 2022 telah memasuki hari ketiga, peserta sangat antusias menerima materi dan arahan yang diberikan oleh Pimpinan Tinggi Pratama. Orientasi masih dalam metode klasikal dimana pada esok hari, akan dilaksanakan orientasi lapangan pada UPT Pemasyarakatan di Provinsi Kalimantan Selatan. Materi kali ini diberikan oleh

Penuhi Permohonan Harmonisasi, Kanwil Kemenkumham Kalsel Selenggarkan Rapat Bahas Raperda Kabupaten Tanah Bumbu

Penuhi Permohonan Harmonisasi, Kanwil Kemenkumham Kalsel Selenggarkan Rapat Bahas Raperda Kabupaten Tanah Bumbu

 

Banjarmasin, Humas_Info – Untuk memenuhi surat permohonan untuk melakukan harmonisasi dari Pemerintah Kabupaten Tanah Bumbu terhadap 2 (dua) buah Raperda tentang Penyelenggaraan Perizinan Berusaha dan Penyelenggaraan Irigasi, Kanwil Kemenkumham Kalsel meyelenggarakan rapat pembahasan Raperda dari Kabupaten Tanah Bumbu Provinsi Kalimantan Selatan. Bertempat di ruang Rapat Kakanwil, Rabu (06/04) kegiatan

Temui Danrem 101/Antasari, Lilik Sujandi Perkuat Sinergi Penegakkan Hukum

Temui Danrem 101/Antasari, Lilik Sujandi Perkuat Sinergi Penegakkan Hukum

Banjarmasin, Humas_Info – Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kalimantan Selatan, Lilik Sujandi didampingi oleh Rifqi Adrian Kriswanto, Kepala Divisi Administrasi lakukan kunjungan ke Korem 101/Antasari menemui Danrem 101/Ant Brigjen TNI Rudi Puruwito, Rabu (6/4). Kegiatan yang bertujuan untuk mempererat silaturahmi serta memperkuat sinergi dalam hal penegakkan hukum antara

Kunjungan Perdana Kadiv Keimigrasian ke Kanim Banjarmasin, Tegaskan Hal Penting Terkait Pelayanan

Kunjungan Perdana Kadiv Keimigrasian ke Kanim Banjarmasin, Tegaskan Hal Penting Terkait Pelayanan

 

 

Banjarmasin, Humas_Info – Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kalimantan Selatan melalui Kepala Divisi Keimigrasian, Junita Sitorus didampingi Kabid Zinfokim, Syafwan Zuraidi, Kasubid Zinkim, Indra Sakti Suhermansyah, Kasubid Infokim, I Dewa Made Artana dan JFT Analis Keimigrasian Muda, Hairil Fahmi lakukan kunjungan ke Kantor Imigrasi Kelas I TPI

Subkategori

Dalam dua tahun terakhir, pandemi Covid-19 telah merenggut banyak hal dari kehidupan kita. Kondisi ini pun memunculkan berbagai macam keprihatinan bagi masyarakat Indonesia, seperti naiknya angka kemiskinan dan melonjaknya pengangguran. Kemenkumham berupaya membantu masyarakat dengan menyalurkan lebih dari 46 ribu paket secara nasional, serentak kepada masyarakat di seluruh Indonesia, agar dapat bertahan hidup di tengah pandemi yang belum menunjukkan tanda-tanda usai.

Menkumham Yasonna H. Laoly mengatakan kebijakan pemerintah dengan membuat PPKM Level 4 bertujuan untuk memutus mata rantai penularan Covid-19. Kebijakan yg berakhir pada 25 Juli 2021 lalu ini, kini resmi diperpanjang hingga 2 Agustus 2021 mendatang. Melalui program bantuan sosial yang dikoordinasikan oleh Sekretaris Jenderal, tercatat Kemenkumham memberikan total bantuan sosial sebanyak 46.614 paket dan dana sosial sebesar 700 juta rupiah.

Paket tersebut diberikan kepada masyarakat di seluruh Indonesia, yang terdiri atas 43.558 kepala keluarga yang terdampak langsung pandemi Covid-19, serta kepada 3.056 orang ASN Kemenkumham yang terpapar Covid-19. Sedangkan dana sosial diberikan kepada tujuh Kantor Wilayah Kemenkumham yang saat ini menerapkan PPKM Level 4, yaitu DKI Jakarta, Banten, Jawa Barat, DI Yogyakarta, Jawa Tengah, Jawa Timur, dan Bali.

Kegiatan ini merupakan bagian dari kepedulian Kemenkumham kepada masyarakat dan saudara sesama pegawai Kemenkumham yang terpapar Covid-19. Ini merupakan bentuk kepedulian, jiwa sosial, rasa welas asih serta semangat untuk berbagi. Bantuan sosial tersebut tidak hanya menyentuh kepada masyarakat yang berada di wilayah perkotaan, namun juga kepada saudara-saudara kita yang berada di wilayah perbatasan negara Republik Indonesia dengan negara lain.

#SahabatPengayoman tetap waspada ya, jangan cemas, selalu berpikir positif yang disertai optimisme, selalu patuhi protokol kesehatan, dan mengikuti vaksinasi. Salam sehat

#KumhamPeduli
#KumhamBerbagi

Search Mobile