Kadivpas Kalsel Tinjau Layanan Lebaran Lapas Narkotika Karang Intan

Kadivpas Kalsel Tinjau Layanan Lebaran Lapas Narkotika Karang Intan

Karang Intan, INFO_PAS- Kepala Divisi Pemasyarakatan (Kadivpas) Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Kalimantan Selatan, Said Mahdar, tinjau layanan lebaran Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Narkotika Kelas IIA Karang Intan, Sabtu (13/4). Kunjungan orang nomor satu di jajaran Pemasyarakatan Kalimantan Selatan tersebut guna memastikan kesiapsiagaan Lapas Narkotika Karang Intan memberikan

Hari Kedua Lebaran, Pengguna Layanan Lapas Narkotika Karang Intan Membeludak

Hari Kedua Lebaran, Pengguna Layanan Lapas Narkotika Karang Intan Membeludak

Karang Intan, INFO_PAS – Hari kedua lebaran Idulfitri 1445 Hijriah, Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Narkotika Kelas IIA Karang Intan masih membuka layanan kunjungan lebaran bagi keluarga Warga Binaan, Kamis (11/4). Berbeda dengan hari pertama, layanan hari kedua terjadi lonjakan pengunjung hingga mencapai 1.000 jiwa.

“Layanan lebaran hari kedua terjadi peningkatan kunjungan

Hari Pertama Lebaran, Pengunjung Padati Layanan Lapas Narkotika Karang Intan

Hari Pertama Lebaran, Pengunjung Padati Layanan Lapas Narkotika Karang Intan

Karang Intan, INFO_PAS – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Narkotika Kelas IIA Karang Intan membuka layanan kunjungan lebaran sejak hari pertama Idulfitri 1445 Hijriah, Rabu (10/4). Kesempatan tersebut dimanfaatkan antusias oleh keluarga Warga Binaan untuk bisa bertemu dan bersilaturahmi berkumpul dengan keluarga terdekat di momen hari kemenangan.

“Lapas Narkotika Karang Intan memfasilitasi layanan

1.280 Warga Binaan Muslim Lapas Banjarbaru Terima Remisi Khusus Hari Raya Idul Fitri 1445 H, 5 Diantaranya Langsung Bebas

1.280 Warga Binaan Muslim Lapas Banjarbaru Terima Remisi Khusus Hari Raya Idul Fitri 1445 H, 5 Diantaranya Langsung Bebas

Banjarbaru, INFO_PAS - Sebanyak 1.280 Warga Binaan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB yang beragama Islam menerima Remisi Khusus (RK) Peringatan Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijriah, 5 diantaranya langsung bebas. Surat Keputusan (SK) Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) tentang pemberian RK diserahkan langsung oleh Kepala Lapas (Kalapas) Banjarbaru,

Rayakan Kemenangan, Ribuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru Laksanakan Salat Id Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1445 H

Rayakan Kemenangan, Ribuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru Laksanakan Salat Id Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1445 H

Banjarbaru, INFO_PAS - Ribuan Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) bersama para Petugas Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Banjarbaru melaksanakan Salat Idul Fitri 1 Syawal 1445 Hijriah yang berlangsung khusyuk dan khidmat di Lapangan Alun-alun Labaru, Rabu (10/4). Bertindak selaku Imam dan Khatib, yaitu Ustaz K.H. Hamdan Sulaiman dari Majelis Nurul Ihsan

Subkategori

Search Mobile